Berita Daerah - Bencana Alam

Pemkab Garut Akan Perpanjang Masa Tanggap Darurat Kekeringan Hingga 2 Pekan Ke Depan
Jumat, 8 September 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Pemerintah Kabupaten Garut berencana memperpanjang Masa Tanggap Darurat Kekeringan hingga 2 pekan ke depan. Keputusan ini diumumkan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Garut, Nurdin Yana, dalam sebuah wawancara usai memimpin Rapa

Pemkab Garut Siapkan Strategi Konkret Hadapi Bencana Kekeringan
Senin, 28 Agustus 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut berupaya untuk mengatasi dampak kekeringan yang tengah dihadapi oleh masyarakatnya. Dengan tindakan konkret ini, diharapkan dapat memberikan solusi yang berkelanjutan bagi permasalahan keker

Tim SAR Berhasil Temukan Warga Peundeuy Yang Tertimbun Material Longsor
Senin, 10 Juli 2023

GARUT, Peundeuy - Tim Search and Rescue (SAR) berhasil menemukan warga Kampung Lemburtengah, Desa Sukanagara, Kecamatan Peundeuy, Kabupaten Garut yang sebelumnya dilaporkan hilang dan diduga tertimbun material bencana longsor yang menimpa daerah ters

Bencana Longsor Terjadi Di Kecamatan Pendeuy, 1 Orang Warga Diduga Tertimbun Longsor
Senin, 10 Juli 2023

GARUT, Peundeuy - Telah terjadi bencana longsor yang berdampak pada lahan persawahan di Kampung Lembur Tengah, RT 03 RW 09, Desa Sukanagara, Kecamatan Peundeuy, pada hari Sabtu lalu.Kepala Seksi Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)

Pemkab Garut Terbitkan SE Terkait Peningkatan Sistem Mitigasi Gempa Bumi
Kamis, 8 Juni 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor : 300.2.1/2970/BPBD tentang Peningkatan Sistem Mitigasi Gempa Bumi sebagai Langkah Antisipatif Pemerintah Daerah dalam Penanggulangan Bencana, Kamis (08/0

Antisipasi Kekeringan, Pemkab Garut Gelar Rakor Bersama BMKG Dan BPBD Jabar
Rabu, 7 Juni 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Antisipasi Penanganan Kekeringan, bersama perwakilan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dan BPBD Jabar, Rabu (07/06/2023). Rakor dipimpin S

Curah Hujan Tinggi, 2 Desa Di Samarang Diterjang Longsor
Minggu, 7 Mei 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Dalam beberapa hari terakhir curah hujan cukup tinggi terjadi di Kabupaten Garut, akibat hal tersebut 2 desa di Kecamatan Samarang, Kabupaten Garut diterjang bencana longsor, Sabtu (06/05/2023) sekitar pukul 04.00 WIB.Kepal

Pemkab Garut Terima Peta Bencana Dari BMKG Provinsi Jawa Barat
Senin, 10 April 2023

GARUT, Tarogong Kidul – Pemerintah Kabupaten Garut menerima Peta Bencana dan Buku Hasil Survei Pemetaan Tsunami di Wilayah Garut dari BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika) Provinsi Jawa Barat. Bupati Garut, Rudy Gunawan, menerim

5 Kecamatan Di Kabupaten Garut Diterjang Banjir
Kamis, 30 Maret 2023

GARUT, Tarogong Kidul - Akibat hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur wilayah Kabupaten Garut, Rabu (29/3/2023), sebanyak 5 kecamatan terkena banjir.Di Kecamatan Talegong, Kampung Rumah Peuteuy di Desa Mekarmulya, diterjang banjir bandang. Cam

Wabup Garut Verifikasi Data Terdampak Bencana Gempabumi M 4,3 Segera Selesai
Minggu, 5 Februari 2023

GARUT, Samarang - Terdapatnya perbedaan signifikan dalam laporan kerusakan rumah pada hari pertama dan hari kedua di Kecamatan Samarang disebabkan kondisi geografis."Cuman kalau dilihat kondisi geografis ini kan kampungnya itu tercecer gitu kan, sehi

www.garutkab.go.id

Dikelola oleh :
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Garut
Jl. Pembangunan No. 181, Garut, 44151
Provinsi Jawa Barat

+62 262 4895000
[email protected]
[email protected]
DiskominfoGRT
DiskominfoGRT