Berita SKPD - Kesehatan

Vaksinasi Tenaga Kesehatan Melebihi Ekspetasi, Hampir 111 Persen
Sabtu, 20 Maret 2021

GARUT, Tarogong Kidul - Saat ini Dinas Kesehatan (Dinkes) Garut sedang melaksanakan vaksinasi tahap 2 kepada para pelayan publik yang ada di Kabupaten Garut, dimana sebelumnya, Dinkes Garut telah melaksanakan vaksinasi terhadap para tenaga kesehatan

Dinkes Garut Gelar Vaksinasi Untuk 80 Pegawai Diskominfo Garut
Kamis, 4 Maret 2021

GARUT, Tarogong Kidul – Diskominfo (Dinas Komunikasi Dan Informatika) Kabupaten Garut melakukan vaksinasi Covid-19 terhadap 80 pegawainya, di Kantor Diskominfo, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Kamis (04/03/2021). Vaksinasi dosis per

Antusiasme Pedagang Wanaraja Ikuti Vaksinasi Covid-19
Rabu, 3 Maret 2021

GARUT, Wanaraja – Dinkes (Dinas Kesehatan) Kabupaten Garut kembali menggelar vaksinasi bagi pelayan publik, khususnya bagi pedagang di Pasar Wanaraja, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Garut, Rabu (03/03/2021). Kegiatan vaksinasi tersebut berlangs

Dinas Pendidikan Garut Laksanakan Vaksinasi Covid-19 Terhadap 163 Pegawai
Rabu, 3 Maret 2021

GARUT, Tarogong Kidul – Sebagai salah satu upaya pencegahan Covid-19, Dinas Pendidikan Kabupaten Garut melaksanakan vaksinasi tahap pertama terhadap 163 pegawai. Vaksinasi tersebut dilakukan di Kantor Dinas Pendidikan, Kecamatan Tarogong Kidul

Dinkes Garut Kembali Gelar Vaksinasi Putaran Kedua Untuk Nakes dan Mahasiswa Kesehatan
Sabtu, 27 Februari 2021

GARUT, Tarogong Kidul – Dinas Kesehatan (Dinkes) Garut, kembali menggelar vaksinasi dosis kedua untuk putaran kedua kepada para tenaga kesehatan (nakes) dan perwakilan mahasiswa di beberapa perguruan tinggi di bidang kesehatan yang ada di Kabu

Cegah Klaster Baru Penyebaran Covid-19, Pemerintah Desa Cibatu Bagikan Masker Untuk Warga Guna
Kamis, 4 Februari 2021

GARUT, Cibatu - Berbagai upaya pemerintah telah dilakukan untuk menekan penyebaran virus corona yang mewabah di masyarakat khususnya di Kabupaten Garut. Kepala Desa (Kades) Cibatu Dadang S. Yasin Ori, selaku Ketua Satgas Covid-19 Desa Cibatu,  b

Wujud Patuhi Protokol Kesehatan, Musrenbang di Kecamatan Pasirwangi Gunakan Metaplan Digital
Rabu, 3 Februari 2021

GARUT, Pasirwangi - Kabupaten Garut telah resmi memulai kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan di setiap kecamatan yang tersebar di wilayah Kabupaten Garut. Kecamatan Pasirwangi merupakan salah satu kecamatan yang meny

Disdamkar Garut Lakukan Penyemprotan Disinfektan di Pananjung
Sabtu, 9 Januari 2021

GARUT, Tarogong Kaler – Sebelum diberlakukan PSBB Proporsional di Kabupaten Garut, Dinas Pemadam Kebakaran (Disdamkar) melakukan penyemprotan di sekitar daerah Kelurahan Pananjung, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Sabtu pagi (9/1/202

Guna Menekan Penyebaran Covid-19 Selama Libur Nataru, Alun Alun Garut dan Kerkhop Garut Ditutup Sementara
Minggu, 27 Desember 2020

GARUT, Tarogong Kidul - Guna menekan dan memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 di Kabupaten Garut, Tim Satuan Gugus Tugas (Satgas) Penangan Covid-19 Kabupaten Garut, menutup sementara tempat umum yang melibatkan banyak orang berkumpul dalam s

Terminal Guntur Melati Garut Siapkan Tes Swab Bagi Pengguna Jasa Angkutan di Posko Nataru
Rabu, 23 Desember 2020

GARUT, Tarogong Kidul - Menjelang libur Natal dan Tahun Baru 2021 (Nataru), satuan pelaksana (Satpel) Terminal Guntur Melati Type A mendirikan Posko Nataru di Terminal Guntur, Kabupaten Garut.Kepala Satuan Pelaksana (Kasatpel) Terminal Guntur Melati

www.garutkab.go.id

Dikelola oleh :
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Garut
Jl. Pembangunan No. 181, Garut, 44151
Provinsi Jawa Barat

+62 262 4895000
[email protected]
[email protected]
DiskominfoGRT
DiskominfoGRT